Lowongan Krakatau Posco besar besaran Oktober 2017
Lowongan Krakatau Posco besar besaran Oktober 2017
PT KRAKATAU POSCO adalah Perusahaan patungan antara PT Krakatau Steel (Persero) Tbk, Indonesia dan POSCO Korea. Konstruksi pembangunan dimulai pada tahun 2011 dan selesai dalam waktu 36 bulan menjadikan KRAKATAU POSCO sebagai Pabrik Baja Terpadu yang memiliki Teknologi Blast Furnace pertama di Indonesia. Produksi komersial telah dimulai pada awal 2014, siap melayani pasar baja Indonesia dan menjadi perusahaan baja handal dan paling kompetitif di pasar baja regional.
We are multi-national joint venture between PT KRAKATAU STEEL (Persero) Tbk. and POSCO (from Korea) engaged in steel industry with the capacity of 3 million tons/year in the first stage. The company shall starts its operation in 2014.
Check disini Untuk Informasi Kementerian Sosial RI membuka besar besaran Pendamping Program Keluarga Harapan
Lowongan Krakatau Posco besar besaran Oktober 2017
Kami membuka kesempatan berkarir bagi para fresh graduate untuk posisi Management Trainee diberbagai keahlian yang anda punyai. Daftarkan diri anda untuk bergabung dengan perusahaan Kami.
Kami PT. Posco ICT Indonesia membuka lowongan pekerjaan untuk beberapa posisi:
Baca Juga
- Lowongan Kerja PT Indorama Ventures Indonesia Cilegon Oktober 2017
- Daftar Lengkap Rekrutmen CPNS Kementerian/Lembaga Besar Besaran Tahun 2017
1. Korean Translator :
– Laki-laki/Perempuan (max. 30 tahun)
– D3/S1 lulusan sastra korea, bahasa korea, budaya korea, dll
– Lancar menggunakan huruf HANGEUL (Lisan maupun Tulisan)
– Mampu berbahasa inggris (lebih disukai)
– Memiliki Sretifikat TOPIK (min. Level 2)
– Berpengalaman Minimal 2 tahun di bidang yang sesuai. (tidak berpengalaman/baru lulus boleh mencoba)
– Memiliki kondisi yang baik dan sehat bekerja di lapangan
– Motivasi, kepribadian yang baik
– Mampu bekerja dibawah tekanan
– Bersedia untuk belajar dan siap untuk bekerja keras dengan berorientasi sasaran
– Bersedia interview di Cilegon dan ditempatkan bekerja di Cilegon (Kawasan industri Krakatau POSCO)
Baca Juga
- Berikut Hasil Seleksi Administrasi CPNS 2017 dari 56 Instansi Check disini
- Lowongan Besar Besaran Bank Muamalat Indonesia Penempatan Serang & CIlegon September 2017
2. IT (2 position: programming and ERP)
# Programming
– Laki-laki (max. 28 tahun)
– D3/S1 lulusan teknik infomatika, sistem informatika, komputer, dll
– Mampu berbahasa inggris (lebih disukai)
– Memahami C++, SQL, programming lainnya, database
– Berpengalaman Min. 2 tahun di bidang yang sesuai (tidak berpengalaman/baru lulus boleh mencoba)
– Memiliki kondisi yang baik dan sehat bekerja di lapangan
– Motivasi, kepribadian yang baik
– Mampu bekerja dibawah tekanan
– Bersedia untuk belajar dan siap untuk bekerja keras dengan berorientasi sasaran
– Bersedia interview di Cilegon dan ditempatkan bekerja di Cilegon (Kawasan industri Krakatau POSCO)
Baca Juga
- Walk in Interview Gramedia Besar Besaran Terbaru September 2017
- WALK IN INTERVIEW INDOMARET ANYER September 2017
#ERP
– Laki-laki (max. 30 tahun)
– D3/S1 teknik informatika, sistem informatika, komputer, dll
– Mampu berbahasa inggris (lebih disukai)
– Paham mengenai ORACLE, JAVA, C++ (lebih di sukai), SQL (lebih di sukai)
– Paham purchase dan accounting
– Berpengalaman Min. 2 tahun di bidang yang sesuai (tidak berpengalaman/baru lulus boleh mencoba)
– Memiliki kondisi yang baik dan sehat bekerja di lapangan
– Motivasi, kepribadian yang baik
– Mampu bekerja dibawah tekanan
– Bersedia untuk belajar dan siap untuk bekerja keras dengan berorientasi sasaran
– Bersedia interview di Cilegon dan ditempatkan bekerja di Cilegon (Kawasan industri Krakatau POSCO)
Baca Juga
- LOWONGAN Staff Administrasi HAPPY PUPPY CILEGON Oktober 2017
- Cuma Lulusan SMA?? Check Lowongan Terbaru Bank BTPN Serang Oktober 2017
3. Electrical Engineering
– Laki-laki (max. 30 tahun)
– D3/S1 lulusan Teknik Elektro, instrument, Teknik Fisika, Otomasi industri, ketenagalistrikkan, dll
– Mampu berbahasa inggris (lebih disukai)
– Paham mengenai PLC (Siemens dan Omron), inverter, maintenance electrical, trafo, grounding, sensor, motor, dll
– Berpengalaman Min. 2 tahun di bidang yang sesuai (tidak berpengalaman/baru lulus boleh mencoba)
– Memiliki kondisi yang baik dan sehat bekerja di lapangan
– Motivasi, kepribadian yang baik
– Mampu bekerja dibawah tekanan
– Bersedia untuk belajar dan siap untuk bekerja keras dengan berorientasi sasaran
– Bersedia interview di Cilegon dan ditempatkan bekerja di Cilegon (Kawasan industri Krakatau POSCO.
Baca Juga
- LOWONGAN SPG CITRA Kids Mall Of Serang, dan Cilegon Oktober 2017
- Walk in Interview Qatar Airways Cabin Crew Recruitment October 2017
CHECK DISINI UNTUK INFORMASI JADWAL,PERSYARATAN,dan TATA CARA PENDAFTARAN Pendamping Program Keluarga Harapan 2018
Kirimkan CV terbaru anda lengkap dengan lampiran pendukung (file: pdf) ke: [email protected] /[email protected]
3 Komentar
Mantap infonya bro, Mau tau tips biar lolos seleksi di POSCO ICT,? Visit nih –> http://www.ceritaweekend.com/p/tinymce.html
loker position mainteance mechanikal eks smelther indoferro cilegon ciwandan banten
nyari info loker lulusan stm nhi pengalaman welder/mechanichal insfection.static,tickhness running.