Ketentuan Melamar SELEKSI PENERIMAAN PEGAWAI PEMERINTAH NON PNS DI LINGKUNGAN KOMISI APARATUR SIPIL NEGARA TAHUN ANGGARAN 2018
Komisi Aparatur Sipil Negara mengundang tenaga profesional yang memiliki integritas dan komitmen tinggi untuk mengisi lowongan Pegawai Pemerintah Non Pegawai Negeri di lingkungan KASN, dengan ketentuan persyaratan sebagai berikut :
Baca Juga
Pelaksanaan Seleksi
No. | Tahapan | Waktu | Tempat/Website |
1. |
Pengumuman |
28 Mei 2018 |
Website: |
2. |
Pendaftaran dan Penerimaan Berkas |
30 Mei s.d. 20 Juni 2018 |
Email: |
4. |
Seleksi Administrasi |
21 – 22 Juni
2018 |
|
5. |
Seleksi Kompetensi
Teknis (Studi Kasus) |
25 -26 Juni
2018 |
|
6. |
Wawancara |
27 – 28 Juni
2018 |
|
7. |
Pengumuman |
29 Juni 2018 |
Website: |
8. |
Aktif bekerja |
2 Juli 2018 |
- I Berkas Lamaran
- Surat lamaran;
- Pas foto berwarna ukuran 4X6 sebanyak 2 (dua) lembar
- Foto copy KTP yang masih berlaku;
- Foto copy NPWP;
- Daftar Riwayat Hidup;
- Foto copy kartu BPJS (jika ada);
- Foto copy ijazah terakhir;
Baca Juga
- Lowongan IT Bank Muamalat Juni 2018
- Lowongan CUSTOMER SERVICE, TELLER MAGANG Bank Muamalat Jabodetabek, Serang dan Cilegon Juni 2018
Ketentuan/Informasi Lainnya
- Batas akhir pendaftaran sampai dengan tanggal 20 Juni 2018 Pukul 16.00 WIB.
- Penghasilan setingkat pendidikan S1 sebesar Rp. 4.150.000,00 termasuk biaya BPJS
- Seluruh informasi terkait proses seleksi dapat diakses melalui website http://www.kasn.go.id
- Berkas lamaran beserta lampirannya disampaikan melalui email
kepada “Kepala Sekretariat Komisi Aparatur Sipil Negara Jl. Letjen M.T.
Haryono No. Kav. 52-53, Pancoran, Jakarta 12770”;
Baca Juga
- TES Besar Besaran PT. Permodalan Nasional Madani (Persero) Serang Pandeglang, dan Tangerang Juni 2018
- Lowongan PT Brantas Abipraya Persero Juni 2018
Baca Juga
- Lowongan KT ISO ADMIN PT Nikomas Gemilang (Divisi IY Nike) Mei 2018
- Lowongan Frontliner NOBU BANK Penempatan Serang,Mei 2018
5 Dalam proses seleksi ini tidak dipungut biaya apapun.
- Berkas lamaran yang telah dikirim tidak akan dikembalikan.
- Keputusan Panitia Seleksi setiap tahap adalah mutlak dan tidak dapat diganggu gugat.
Jakarta, 28 Mei 2018
Ketua Panitia Seleksi, TTD
Panitia Seleksi