Lowongan besar besaran MCDONALDS Indonesia Februari 2019
Lowongan besar besaran MCDONALDS Indonesia Februari 2019
Mc donald’s pertama kali didirikan pada tahun 1937 oleh Richard & Maurice di Pasadena. Pertama kalinya restoran Mc donald’s masih memakai konsep Drive In, konsep ini terkenal pada saat itu. Mc donald’s memiliki logo yang berbentuk huruf M dan berwarna kuning. Logo ini dibuat agar lebih diingat oleh pengunjung dikarenakan simple dan mudah diingat. Logo ini bernama The Golden Arch.
Baca Juga
Banyakya kesulitan yang dihadapi saat memiliki konsep drive in maka pada tahun 1955, inilah tahun pertama Mc donald’s menggunakan konsep Fast Food.
Restoran ini menerapkan sistem waralaba dimana sudah memiliki perjanjian-perjanjian yang mendetail dan didistribusikan penjualannya secara langsung, jadi setiap toko memiliki produk yang dijual sama. Selain itu Mc donalds’s juga menerapkan prosedur operasi standar (Standart Observation Checklist) yang dimana semuanya makanan yang dijual harus memiliki standar yang sama. Mc donald’s juga membuka Hamburger University pada tahun 1961 digunakan untuk pelatihan orang yang akan menjadi waralaba Mc donald’s.
Mc donald’s di Indonesia pertama kali tahun 1991. Indonesia adalah negara yang ke 70 yang memakai waralaba Mc donald’s. Pemiliki Mc donald’s di Indonesia adalah H. Bambang N. Rahcmadi Msc MBA. Pemiliki Mc donald’s mengikuti training selama 1 tahun dan restoran Mc donald’s pertama kali didirikan di Sarinah Jakarta. Perkembangan yang sangat cepat. Saat ini Mc donald’s memiliki 109 restoran di seluruh Indonesia.
Baca Juga
Lowongan besar besaran MCDONALDS Indonesia Februari 2019
Karyawan adalah aset penting bagi McDonald’s. Setiap karyawan mewakili janji di balik merek McDonald’s. Dedikasi dan loyalitas karyawan kami dihargai dalam banyak hal. Itulah sebabnya kami memiliki karyawan yang setia bersama kami selama 10-20 tahun dalam suka dan duka.
McDonald’s Indonesia membutuhkan seseorang yang energik, pintar, dan berkualitas. Silakan bergabung dengan kami untuk karir yang lebih baik.
Kamu senang bergaul, suka beradaptasi di tempat baru dan senang mempelajari hal baru? McDonald’s Indonesia siap membantu Anda
Baca Juga
POSISI :
Crew Restoran
- Lulusan SMA/Sederajat.
- Usia maksimal 24 Tahun.
- Bersedia bekerja secara shift termasuk hari libur.
- Mempunyai kemampuan komunikasi yang baik.
- Berpenampilan menarik, energetik, percaya diri, sabar, dan mempunyai inisiatif serta motivasi tinggi.
- Mampu bekerjasama dengan tim.
- Memberikan pengalaman menyenangkan kepada pelanggan
- Memberikan keramahtamahan saat pelanggan berkunjung ke restoran
- Menyajikan menu yang disukai dengan kualitas terbaik kepada pelanggan
- Memastikan kebersihan di setiap workstation sesuai tanggung jawab masing-masing
Baca Juga
POSISI :
Trainee Manager
- Lulusan Perguruan Tinggi (S1 atau D3) dari dari semua jurusan
- Usia Maksimal 26 tahun.
- Diutamakan yang berdomisili di wilayah Bengkulu.
- Menyukai tantangan, pekerja keras dan bersedia bekerja secara shift termasuk pada hari libur.
- Bersedia ditempatkan di restoran mana saja di seluruh Indonesia jika suatu saat diperlukan.
- Mempunyai kemampuan komunikasi yang baik dan mampu membina hubungan pribadi dengan baik.
- Berpenampilan menarik, energetik dan percaya diri.
- Sabar, mempunyai inisiatif dan motivasi yang tinggi.
- Mampu bekerjasama dengan team.
- Mengikuti periode pelatihan dengan belajar banyak dan menerapkan apa yang telah Anda pelajari, dan selalu memimpin.
- Mengelola restoran-restoran McDonald’s.
- Mematuhi semua kebijakan dan prosedur kami serta fokus pada memberikan great customer experience setiap saat.
Baca Juga
KLIK, Cara Melamar Lowongan besar besaran MCDONALDS Indonesia Februari 2019