Walk in interview PT. ATRI DISTRIBUSINDO July 2018
Pesatnya kemajuan ekonomi global telah mengundang produsen baru untuk turut ambil bagian dalam kancah perekonomian, sekaligus menjadi pemicu bagi produsen lama untuk meningkatkan kuantitas & kualitas produk perusahaan mereka. Para produsen pun menyadari pentingnya memasarkan serta menjual produk perusahaannya secara lebih luas & merata di masyarakat. Dimana dalam kondisi ini, produsen membutuhkan kehadiran distributor yang terpercaya, mampu memahami kebutuhan produsen serta yang memiliki IT & SDM yang handal & berkemampuan untuk menjangkau seluruh wilayah Indodesia.
Baca Juga
- Warga Banten, Yuk Ikut Pelatihan Gratis di BLKI Provinsi Banten Juli 2018
- Lowongan Operator Produksi Manufaktur PT. Intera Lestari Polimer Juli 2018
Ditahun 1991 Bapak Djoko Susanto menangkap peluang dengan mendirikan PT. ALFA RETAILINDO divisi distribusi & dengan bermodalkan pengalaman selama lebih kurang 5 (lima) tahun maka pada tahun 1996 PT. ALFA RETAILINDO divisi distribusi berkomitmen untuk menempatkan diri sebagai salah satu distributor nasional yang terpercaya & handal dengan merubah nama menjadi PT. ATRI DISTRIBUSINDO.
Baca Juga
- Lowongan Kerja PT. Santosa Agrindo (JAPFA Beef Division) Serang Juli 2018
- LOWONGAN Besar besaran TIKI SERANG JULI 2018
PT. ATRI DISTRIBUSINDO sebagai perusahaan distributor mampu memberikan nilai serta manfaat yang berharga kepada produsen pengguna jasa, dengan terus menerus mengembangkan diri untuk menjadi yang terbaik maka di tahun 2000 PT. ATRI DISTRIBUSINDO mengganti dengan logo yang bersimbolkan “sirip hiu yang melaju”.
Dalam era globalisasi seperti saat ini, PT. ATRI DISTRIBUSINDO mampu menempatkan diri sebagai perusahan distribusi nasional dengan kualitas standar internasional dengan pengaplikasian teknologi informasi yang terkini.
Baca Juga
- LOWONGAN Operator Produksi PT KINO INDONESIA tbk PLANT CIKANDE Juli 2018
- Walk In Interview VIVO area banten Juli 2018
Walk in interview PT. ATRI DISTRIBUSINDO July 2018
POSISI MANAGEMENT DEVELOPMENT PROGRAM
Kualifikasi :
– Wanita/Pria
– Belum Menikah
– Maks 23
– Min.S1 Semua Jurusan
Persyaratan Lamaran
– SUrat Lamaran Kerja
– FC KTP
– FC KK
– FC Ijazah
– CV
– FOTO UK 3×4 2lembar
– Surat Keterangan Sehat
– Biodata Karyawan
Baca Juga
- Lowongan pt balaraja distribusindo raya (wings) Juli 2018
- Lowongan Parttime dan Staff Kedai SOP DUREN JULI 2018
Jadwal : Selasa 10 JULI 2018 jam 09.00 Wib
TEMPAT : PT ATRI DISTRIBUSINDO SERANG
Alamat : Jl. Raya Cilegon Kampung Taman Cijaga Km.5 Taman Kopassus Serang
(Sebrang Kopassus, samping POM Bensin)
CP : 0821 1241 9206 Yudha